Pages

Facebook Box

Senin, 30 Juli 2012

Cara Mendaftar dan Memasang Iklan Advertiser

BidVertiser merupakan salah satu program Mencari Dollar Dari Adsense, dan salah satu alternatif terbaik untuk memasang iklan Pay Per Click (PPC) menggantikan Google Adsense. Untuk Mencari Dollar Dari Adsense, kita tidak harus memiliki blog dengan page rank yang tinggi melainkan pengunjung yang banyak atau traffic tinggi. Karena BidVertiser menggunakan sistem PPC, maka semakin banyak pengunjung maka kesempatan mendapatkan banyak dollar juga semakin besar. 


Berbeda dengan Google Adsense yang tidak bisa digunakan pada blog yang berbahasa Indonesia, BidVertiser memperbolehkan blog berbahasa Indonesia. Dan syarat-syarat yang harus dipenuhi agar blog kita diterima menjadi publisher BidVertiser juga sangat mudah.






Berikut adalah Cara Mendaftar BidVertiser :

  • Klik disini : BidVertiser.
  • Klik logo yang bertuliskan "Join Now - It's FREE!"
  • Isikan data-data anda seperti nama, email, password, PayPal ID, dll.
  • Klik tombol yang bertuliskan "Get Activation Code".
  • Kemudian BidVertiser akan mengirim Kode Aktivasi ke email anda. Tanpa menutup browser BidVertiser, buka email anda, block dan copy Kode Aktivasi yang telah dikirim.
  • Kembali lagi ke browser BidVertiser, paste Kode Aktivasi yang telah di-copy tadi pada kotak yang disediakan.
  • Centang semua / 4 kotak persyaratan yang ada di bawah. Kemudian klik tombol "Continue".
  • Selesai, dan anda tinggal menunggu persetujuan dari BidVertiser.Persetujuan dari BidVertiser akan dikirim ke email anda secepatnya, tidak lebih dari 2 X 24 jam. Setelah akun anda disetujui, anda bisa langsung pasang script iklan di blog anda. Berikut adalah cara memasang script iklan BidVertiser pada blog anda :
  • Buka situs BidVertiser, kemudian login.
  • Lihat tab di atas, klik tulisan "Add new BidVertiser" pada tab "MANAGE BIDVERTISERS".
  • Pilih opsi "Add new BidVertiser under a new domain".
  • Masukkan nama title (terserah anda kasih nama apa aja), kemudian URL Blog anda, "URL forwarding" biarkan kosong, pilih bahasa yang digunakan di blog anda, dan pilih kategori blog anda.
  • Kemudian klik "Finish".
Anda akan masuk pada halaman "BidVertiser Center". Pilih tampilan iklan yang anda inginkan dengan meng-klik "Choose Template".
  • Pilih salah satu tampilan iklan yang anda inginkan, kemudian klik "Update".
  • Setelah itu klik "Get Ad Code" untuk mendapatkan script yang akan di pasang di blog anda.
  • Pasang script BidVertiser pada blog di bagian atas posting, bawah posting, atau pada sidebar. Untuk hasil yang lebih maksimal, sebaiknya anda pasang tepat di atas postingan anda.
  • Bagi yang ingin mendaftar BidAdvertiser bisa klik gambar link refferal ane di bawah ini, gratis kok dapat pahala lagi...:)
 

Demikianlah Cara Mendaftar dan Memasang Iklan Advertiser, semoga bermanfaat...


Related Article:

0 komentar:

Posting Komentar



 

Footer Widget #2

Footer Widget #3

Loading Headline News
Copyright 2010 Mahoo blog. All rights reserved.
Themes by Bonard Alfin l Home Recording l Blogger Template